Vietnam dan Thailand Main Mata, Timnas Indonesia U-19 Bisa Gagal keSemifinal Piala AFF U-19 2022
Minggu, 10 Juli 2022 | 05:22 WIB
Sebab dengan hasil itu, skuad Garuda Nusantara dipastikan tidak lolos, meski menang telak atas Myanmar. Skema itu merujuk pada regulasi Piala AFF U-19 2022, yang mengedepankan head to head antar tim, di antara ketiga tim yang berpotensi lolos (Vietnam, Thailand, dan Indonesia).
Dengan kondisi dan skema yang sudah dijelaskan, potensi ‘main mata’ antara Vietnam dan Thailand cukup berpeluang besar. Sebab, mereka hanya memerlukan hasil imbang dengan sama-sama mencetak satu gol saja, supaya Timnas Indonesia U-19 tersingkir dari Piala AFF U-19 2022.
Namun, apakah itu akan terjadi? Tentu semua baru bisa terjawab di laga krusial yang berlangsung Minggu 10 Juli 2022 makam.
Editor : Edi Purwanto